Camping Ground atau tempat camping tersedia di coban kethak, dengan menyewa peralatan camping atau membawa milik sendiri pengunjung dapat menikmati alam sekitar coban kethak di malam hari.
para pengunjung diperbolehkan untuk memancing di sekitar sungai , tetapi harus tetap menjaga kebersihan alam.
Camping Ground di coban kethak aman, karena berada di titik aman di tepi sungai, dan tidak terlalu dekat dengan coban. pengunjung yang camping tidak perlu khawatir dengan toilet, karena di camping ground tersedia toilet umum